"..." Lu Liye hampir tertawa karena kata-katanya. "Chi Xiaosi, kamu masih tidak berubah, terkadang kamu memang benar-benar tidak tahu malu!"
"Meskipun aku tidak tahu malu, tapi tetap saja kalah dari Tuan Muda!" Chi Yi menjawab dengan tidak mau kalah. "Tahu malu atau tidak, siapa yang bisa mengalahkan Tuan Muda Lu? Hei! Lagi pula, kamu sudah terbiasa tidak tahu malu, bagaimana kalau kamu lebih tidak tahu malu lagi dan mengejar kembali Lin Xiaoyu?"
"Hei, hei, hei! Chi Xiaosi, apa kamu tidak bisa memahami situasi saat ini? Pertama, Tuan Muda Lu tidak pernah menyukai yang bernama Lin Xiaoyu itu. Kedua, Tuan Muda Lu dan dia tidak pernah berada di level hubungan itu. Apa yang kamu maksud dengan mengejar kembali lagi? Lin Xiaoyu tidak pernah menjadi seleraku! Sejak kecil, Tuan Muda tidak pernah suka makan ikan[1], mengerti?"
Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com