webnovel

Mengalahkan Don Krieg

"Yo Ossan… kau telah membuat makanan kami berantakan, apakah kau akan menggantinya ?" Tanya Luffy saat ia mulai berjalan di depan Don Krieg.

Saat Don Krieg melihat Luffy, ia tidak bisa menahan tawa

"JIAHAHAHAHAHA,,, apa yang di lakukan anak anak sepertimu disini dan siapa kau ini?" Tanya Don Krieg sambil tertawa melihat Luffy yang ada di depannya itu.

"aku adalah Mugiwara No Luffy, orang yang akan menjadi Raja Bajak Laut" kata Luffy dengan bangga.

"Eh,,, UWAHAHAHAHA, raja bajak laut, kau ingin menjadi raja bajak laut, dengar Semuanya !!, anak ini bilang bahwa dia akan menjadi raja bajak laut. JIAHAHAHAH" kata Don Krieg sambil tertawa, ia seperti mendengar lelucon yang sangat lucu pada saat ini

"HAHAHAH"

"Hahahaha"

Kemudian banyak anggota bajak laut Don Krieg mulai tertawa.

saat ini Ryu sedang melihat Luffy, Ryu tau beberapa hal yang akan membuat Luffy kesal. seperti Topi jerami yang di berikan Shank tidak boleh di pegang orang lain, karena itu adalah harta karun Luffy, lalu menghina temannya, dan juga mengolok olok mimpi Luffy yang ingin menjadi Raja Bajak Laut.

Saat ini Luffy terlihat kesal, karena perkataan Don Krieg.

Lalu Luffy melihat kearah don Krieg dan kemudian berkata

" aku akan mengalahkan omong kosong mu itu, jadi mari kita bertarung di luar" kata Luffy sambil berjalan keluar.

Don Krieg juga ikut pergi keluar, karena ia tidak mau merusak Restoran Baratie, yang akan menjadi miliknya.

Setelah mereka sampai di luar, Luffy dan Don Krieg berdiri saling berhadapan.

"karena kau sangat ingin mati, aku akan membantu mengirimmu ke neraka" kata Don Krieg saat mulai menyerangg Luffy dengan tombaknya.

|Whoss,,, |Whoss,,, |Whoss,,,| Luffy selalu berhasil mengindari serangan Don Krieg.

Setelah beberapa kali menghindar, Luffy akhirnya mulai menyerang

"Gomu Gomu no Pistooool"

|Pengggg|

tinju Luffy mengenai perisai Don Krieg, walau pun tinju Luffy kuat, ia hanya berhasil mendorong Don Krieg beberapa langkah kebelakang.

"Yoo, apakah hanya segitu kekuatan tinju mu bocah" kata Don Krieg saat ia berdiri sambil memegang tombaknya, kemudian Don Krieg mulai menyerang Luffy, setiap serangan Don Krieg memiliki kekuatan penghancur yang luar biasa.

Itu terjadi karena berat tombak Don Krieg lebih dari satu Ton, serta kekuatan lengan Don Krieg saat mengayunkan tombak itu.

Luffy saat ini hanya mencoba mengindar dan mengindar, karena ia belum mendapat kesempatan untuk menyerang Don Krieg

"heh,,, bocah, apakah kau ini seekor monyet, selalu melompat kesana dan kesini" kata Don Krieg saat menghina Luffy yang terus mengghindari serangannya.

'bagai mana serangan ku tidak pernah mengenainya, apakah ini kebetulan atau dia memang memiliki kemampuan menghindar yang luar biasa' pikir Don Krieg

Ia terus menyerang Luffy tapi setiap serangannya tidak pernah mengenai bahkan ujung pakaian bocah itu.

Semakin lama ia bertarung semakin kesal ia jadinya.

"Sialan kau bocah, aku akan menunjukkan mu kenapa orang orang takut padaku" kata Don Krieg saat seluruh tubuhnya mulai membesar dan mengeluarkan otot otot yang kekar, itu adalah kemampuan Don Krieg yang dapat menguatkan tubuh fisiknya menjadi kekar dan berotot.

Setelah itu kekuatan Don Krieg mulai meningkat, dan kecepatan ayunan tombaknya pun lebih mengancam.

"JIAHAAHAHA, rasakan kekuatan ku yang luar biasa ini" kata nya dengan bangga

|Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,,|

banyak kerusakan terjadi di dek kapal yang menyerupai sirip ikan itu,

Setiap serangan akan membuat lubang besar di lantai papan.

Don Krieg tidak menahan setiap serangan, sehingga kerusakan yang terjadi membuat dek kapal menjadi hancur lebur.

"Gomu Gomu No Gatling"

|Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,,| puluhan tinju Luffy menghujani tubuh Don Krieg,

"OrrrYyyyaaaaa…" tiba tiba Don Krieg yang sedang bertahaan, langsung menyerang Luffy dengan tebasan tombaknya.

|Penggg,,,| Luffy terlempar ke dinding kapal dan membuat sebuah lubang besar di sana.

"Luffyyy !!!" teriak Nami dan Ussop

Melihat keadaan Luffy, Ussop dan Nami tiba tiba khawatir, bahwa Luffy akan terluka parah.

"hahahahaha" Don Krieg tertawa puas saat melihat Luffy yang terlempar jauh.

"tidak perlu khawatir dengan kapten" kata Ryu kepada Nami dan Ussop,,,

"Uwaahhh,,, badan ku terasa sakit, akibat serangan tadi…, Orang itu menyerang tiba tiba, Mengagetkan saja.." kata Luffy saat ia mulai menggerakkan badannya.

"sepertinya aku harus lebih serius menghadapi Ossan itu" lanjut Luffy

"eh, kau masih hidup. Aku tidak menyangka kau sangat beruntung." Saut Don Krieg saat melihat Luffy baik baik saja setelah terkena serangannya.

"baik, mari kita lanjutkan Ossan…" kata Luffy dengan senyum

"Bushoshoku Koka, Gomu Gomu no Pistoooolll" tiba tiba kepalan tangan Luffy menghitam dengan sedikit kilau seperti baja terkena sinar matahari.

Ini adalah teknik baru Luffy yang telah di pelajari selama pelatihan dengan Ryu.

Ia menguatkan tinjunya dengan Bushoshoku, kemudian di gabung dengan tinju cepat Gomu Gomu no Pistol.

Saat serangan Luffy mendekat Don Krieg hanya bisa menangkis tinju itu dengan perisainya saja.

|Pengg…|

Tiba tiba perisai Don Krieg penyok dan diapun tersungkur kebelakang.

"hehehehe, aku akan menghajarmu dengan kejam" kata Luffy sambil tersenyum

"Gomu Gomu no Gatliiiing"

|Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,, |Booom,,,,|

puluhan tinju Luffy yang di lapisi oleh Bushoshoku koka menghujani tubuh Don Krieg.

|BOoooommmmM….|

|Ughuukkk,,,|

akhirnya Don Krieg terbatuk darah dan tergeletak di lantai tak sadarkan diri.

"Hahahahaha, aku akan menjadi Raja Bajak laut" kata Luffy sambil tertawa

Lalu beberapa anak buah Don Krieg, membawa tubuh pingsan Don Krieg pergi.

Beberapa menit kemuidan Luffy kembali berkumpul dengan Ryu dan kawan kawan.

Nächstes Kapitel