webnovel

Berhenti di Tempatnya

Redakteur: Atlas Studios

Jarak antara Ou Ming dan Yu Lili tetap dekat. Yu Lili tidak melihat ke belakang, tetapi dirinya jelas-jelas menyadari bahwa pria itu mengikuti di belakang.

Wanita itu sengaja mempercepat langkahnya dan keluar dari pintu.

Angin berembus dengan kencangnya di luar. Begitu Yu Lili keluar dari pintu, angin menerobos masuk ke dalam. Wanita itu merapatkan mantelnya erat-erat untuk membungkus tubuhnya.

Ou Ming mempercepat langkahnya.

Yu Lili mendengar suara langkah kaki yang halus di belakangnya dan berjalan semakin cepat. Akan tetapi, seolah-olah sedang memikirkan sesuatu, dirinya tiba-tiba berhenti dan berdiri di tempatnya.

Ou Ming tidak menduga bahwa Yu Lili akan berhenti secara tiba-tiba, jadi dia bergegas menghampiri dan menabrak wanita itu. Akibatnya Yu Lili nyaris terjatuh. Ou Ming buru-buru mengulurkan tangan dan memeluk wanita itu erat-erat. Orang-orang yang lalu-lalang pun mau tidak mau memandangi mereka.

Gesperrtes Kapitel

Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com

Nächstes Kapitel