1278 Walau Mati Sekalipun, Tapi Dia Tidak Akan Mundur

Translator: Wave Literature Editor: Wave Literature

Salah satu cakar Pangeran Black Li telah dihancurkan oleh Pedang Kuno Abyss sebelumnya. Bahkan, cakarnya masih berdarah.

Saat melihat Zhang Ruochen bergerak mendekat, rasa takut muncul di mata Pangeran Black Li. Bahkan, Pangeran White Li tidak mampu menekan Zhang Ruochen. Jadi bagaimana mungkin kucing itu sanggup bertahan dari serangan Zhang Ruochen?

Ia pun segera melarikan diri, tapi pergerakannya masih sangat lambat. Sehingga, itu membuatnya bergerak seperti siput.

"Matilah kau."

Cahaya pedang memancar dari jari Zhang Ruochen, lalu menusuk dahi Pangeran Black Li.

Cahaya hijau menyeruak dari Pangeran Black Li, dan membuat tubuhnya bersinar bagaikan permata. Penampilannya benar-benar berbeda daripada sebelumnya.

Ketika jari-jari Zhang Ruochen berbenturan dengan cahaya hijau, saat itu ia menimbulkan suara gesekan logam. Pangeran Black Li terhempas, lalu membentur pilar di sisi kiri jembatan batu. Berkas-berkas cahaya hijau berguguran darinya

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

avataravatar
Next chapter