webnovel

Happy Ending

"Mereka sudah jalan, ayo lebih cepat lagi," perintah Frans.

Semua orang yang ada di kapal langsung sibuk. Mereka tidak memiliki banyak waktu lagi. Kali ini harus bisa selesai dengan cepat sebelum Rey dan rombongannya tiba di Pelabuhan.

Frans dan Lena juga tidak bisa bersantai. Pasangan suami istri itu ikut membantu mereka semua agar cepat selesai.

"Katanya mau datang sore. Kenapa jadi siang?" tanya Lena.

"Aku juga tidak tahu. Tapi aku sudah minta Rey agar dia memberitahu kita jika sudah dalam perjalanan. Aku takut kita belum selesai saat mereka tiba."

Lena mengangguk. Ia bisa membayangkan bagaimana para pekerja di sini jika bekerja dikejar waktu. Padahal yang mereka harapkan bisa selesai sesuai waktu yang sudah ditentukan. Tapi siapa sangka justru membuat mereka jadi panik karena ternyata waktunya maju.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com