Written by : Siska Friestiani
Dear Husband, I Love You : 2021
Publish Web Novel : 24 Juni 2021
Instagram : Siskahaling
*siskahaling*
Note : Jangan lupa baca cerita ku "CINTA KONTRAK KERJASAMA" ya, terima kasih...
*siskahaling*
Cakka menunggu dengan gelisah. Sudah tidak terhitung berapa kali Cakka menunggu dengan gelisah seperti ini di rumah sakit karena seorang Salsabila Maurina Akbar. Kali ini salahnya, ia yang tidak berhati-hati sehingga Salsa harus berada di posisi seperti ini apa lagi disaat kondisinya sedang mengandung.
Cakka sudah menghubungi Rendra. Kali ini Cakka tidak akan menyembunyikan apa pun lagi dari kakeknya itu. Lagi pula sekarang ia sedang membutuhkan bantuan Rendra untuk membantunya mengurus masalah ini.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com