"Bertahan, Tuan! Saya sudah menemukannya!" teriak bodyguard itu.
Dan dia melemparkannya tapi malah tidak sampai.
Rasty langsung menengok ke arah bodyguard itu dan tanpa ragu langsung menyerangnya, dia menggigit bagian leher si pria mengunyah dan memakan sebagian dagingya hingga pria itu mati.
Melihat peristiwa yang menyeramkan itu para anak buah Mark langsung berlarian pergi meninggalkan rumah Mark.
Mereka berusaha menyelamatkan diri masing-masing.
Dan tinggallah Mark yang masih berada di tempat itu.
Mark tidak bisa berlari karna bagian tulang kakinya seperti ada yang patah akibat tubuhnya yang di lemparkan oleh Rasty tadi.
Tentu saja hal ini membuat Mark merasa ketakutan, yang dia lihat saat ini bukanlah Rasty, tapi seorang monster yang sudah bersiap menghabisinya.
Perlahan Rasty mulai kembali mendekatinya, dengan di tangan sudah memegang sebilah pisau, pisau yang tadi sempat ia gunakan untuk menusuk perut Rima.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com