webnovel

Bertemu dengan Penyihirmu

Editor: Wave Literature

Chi Yi sedang menyisir rambut panjang Xiao Chuxia yang kusut dengan sabar. Sambil terus menyisir rambutnya, dia bertanya kepada Xiao Chuxia, "Xiaxia lebih suka rambut yang ikal alami seperti ini, atau suka rambut lurus alami seperti ibu?"

Xiao Chuxia mengedipkan sepasang mata besarnya yang tampak iri ketika menatap rambut hitam lurus panjang milik Chi Yi yang seperti air terjun. Dia berkata, "Aku suka rambut seperti ibu, sangat indah..."

"Oke, setelah Xiaxia tumbuh dewasa, sudah berusia 18tahun, ibu akan membawamu untuk meluruskan rambutmu menjadi lurus seperti milik ibu, oke?"

"Baiklah! Bagus sekali!" Xiao Chuxia pun menjadi sangat senang.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter