webnovel

Ciuman yang Membara

Editor: Wave Literature

"Sebentar lagi pertunjukan kembang api akan dimulai. Ayo duduk di dekat jendela untuk melihatnya!"

Sesaat kemudian, penghitungan mundur tahun baru dimulai. Jian Xiaoqiao dan beberapa orang lainnya duduk bersebelahan di dekat jendela. Kemudian mereka pun mulai menghitung mundur dari 60.

Saat tersisa sepuluh detik, Ling Che pun muncul di samping orang-orang itu sambil menghitung tiga, dua, satu…

Setelah itu mereka hanya mendengar suara letusan kembang api di langit dengan berbagai macam warna. Kembang api itu terlihat seperti meteor yang berubah menjadi bunga dan memenuhi langit dengan warna-warna yang cerah.

Pertunjukan kembang api itu berlangsung selama hampir dua puluh menit.

Jian Xiaoqiao menatap Ling Che lalu mengatakan, "Ini adalah kebang api terindah yang pernah aku lihat. Aku menyesal karena tidak membawa kamera. Pasti akan lebih indah jika aku membawa kamera."

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter