"Tidak!" ucap Mo Xiaomeng. Wajahnya memerah saat dia menoleh.
"Kenapa tidak?" mata indah Ye Sijue menyipit dan wajahnya hampir menyentuh wajahnya.
Han Qiqing berteriak dari belakang, "Hentikan, kalian berdua. Sudah cukup. Sijue, berhenti mengganggu Mo Xiaomeng. Dia hampir terjatuh keluar,"
Setelah dia selesai mengatakan itu, Ye Sijue mengulurkan tangannya dan menarik Mo Xiaomeng.
"Terimakasih sudah mengingatkan." ucapnya sambil menggenggam tangan Mo Xiaomeng dengan erat.
Han Qiqing menghela nafas dan menggerutu pelan pada Song Shijun, "Apakah ini bagus bagi kita para jomblo untuk menjaga pasangan-pasangan ini? Ini sangat kejam bagaimana mereka terus saja menyiksa kita para jomblo!"
Song Shijun merenung sejenak dan berkata dengan serius, "Aku punya solusinya."
"Solusi apa?"
Support your favorite authors and translators in webnovel.com