webnovel

Sewaktu Kau Berusia 13 Tahun ....

Editor: Atlas Studios

Tan Bengbeng adalah pengawal rahasia Nian Xiaomu. Ia sudah mengikuti Nian Xiaomu sejak kecil.

Selain Nian Xiaomu, dialah yang mengetahui dengan jelas apa yang terjadi waktu itu!

Walaupun Keluarga Mo tidak suka menonjolkan diri dan biasanya tidak memedulikan hal-hal yang terjadi di dunia luar, situasi di dalam keluarga tersebut tidaklah tenang dan damai.

Bakat yang dimiliki oleh para keturunan langsung ini membuat keturunan lainnya sangat iri. Selain itu, banyak anggota keluarga itu yang bersaing untuk menjadi kepala keluarga karena kekuasaan dan kekayaan yang luar biasa dari posisi tersebut ….

Keluarga Mo hanya mengumumkan kepada publik kalau banyak keturunan langsung mereka yang meninggal di usia muda karena sakit. Akan tetapi, setelah Tan Bengbeng mulai menyelidiki masalah ini secara diam-diam, ia menyadari sepertinya ada yang aneh dari kematian anak-anak itu.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter