webnovel

Teknik Pengendalian Hati

Editor: EndlessFantasy Translation

Zhao Feng menyalurkan seluruh kekuatan dewa kunonya dan menggunakan Mantel Bayangan Yin-nya untuk bersembunyi. Ia pun menyatu dengan pekatnya malam.

Saat ini, Zhao Feng menggabungkan petunjuk yang ia dapatkan dari Warisan Petir-nya dan kecepatannya saat ini telah melampaui pesilat di level langit keenam.

Kecepatan, tembus pandang dan kontrol penuh terhadap bentang alam hutan itu dengan kemampuan mata kirinya. Saat ketiga kemampuan itu digabungkan menjadi satu, Zhao Feng sangat percaya diri bahwa ia bisa kabur dari pesilat level langit ketujuh yang sedang terluka.

Namun, Zhao Feng menyadari bahwa bagaimanapun ia berusaha untuk bersembunyi, sosok bertudung di belakangnya itu tetap bisa mengejarnya. Ia memiliki firasat bahwa pengejaran itu ada hubungannya dengan sesuatu yang sedang menempel pada tubuhnya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com

Next chapter